TRANSFORMASI PENDIDIKAN KEDOKTERAN UNIVERSITAS PADJADJADAN

Poin yang paling menurut saya adalah yang pertama dimana terdapat 3 milestone yaitu science based (basis and clinical science), problem based dan integrated (active learning and inter profession), dan system based (health system and system thinking).

Yang kedua yaitu Tantangan umum yaitu Lulusan program studi kedokteran (dokter & spesialis) harus dipersiapkan untuk
menggerakan pengetahuan dan melibatkan diri dengan critical reasoning, sehingga kompeten untuk berpartisipasi aktif sebagai agen perubahan pada sistem kesehatan yang berorientasi pada pasien dan populasi dalam sebuah tim yang bergerak secara lokal namun tersambung dengan komunitas global belum optimal.

Yang terakhir yaitu Tema Program 2022 yaitu Impelementasi kurikulum transformatif melalui Academic Health System untuk mewujudkan UNPAD bermanfaat dan mendunia.