Pengalaman Mengikuti Seleksi PNS Berprestasi Tingkat Provinsi DKI Jakarta Tahun 2022

Posted by Kristyawan Sutriyanto on 23 Maret 2023 in Artikel |

Awalnya saya merasa bingung saat mendapatkan tawaran dari atasan untuk mengikuti Lomba Inovasi dalam rangka seleksi PNS Berprestasi tingkat Provinsi DKI Jakarta tahun 2022. Ada rasa bangga karena diberikan kepercayaan untuk mengikuti seleksi namun disisi lain “bingung” karena belum tahu akan membuat inovasi yang seperti apa, ditambah lagi batas waktu pengajuan proposal hanya tinggal menghitung […]

Edukasi Tanggap Bencana Melalui Permainan SiTabe

Posted by Kristyawan Sutriyanto on 23 Maret 2023 in Artikel |

Indonesia memiliki tiga pola iklim dasar yaitu monsunal, khatulistiwa, dan sistem iklim lokal yang menyebabkan perbedaan pola curah hujan yang dramatis. Kondisi  tersebut semakin kompleks akibat dampak pemanasan global dan pengaruh perubahan iklim seperti kenaikan suhu temperatur dan permukaan air laut yang menimbulkan tingginya potensi terjadi berbagai bencana hidrometeorologi, seperti banjir, banjir bandang, kekeringan, cuaca […]

Manakah yang Lebih Panjang Umur: Pemakan Daging atau Vegetarian?

Posted by Kristyawan Sutriyanto on 31 Desember 2021 in Artikel |

Panjangnya umur seseorang dipengaruhi oleh kombinasi gen dan lingkungan kita. Dalam studi yang melibatkan kembar identik, para ilmuwan memperkirakan bahwa faktor gen yang menentukan panjang umur mereka tidak lebih dari 30%. Artinya pengaruh terbesar yang menentukan berapa lama seseorang akan hidup adalah lingkungannya. Dari sekian banyak faktor lingkungan yang ada, faktor diet termasuk yang banyak […]

Promosi Kesehatan dengan Aplikasi Kuis Interaktif AKUSEHAT

Posted by Kristyawan Sutriyanto on 12 Juni 2018 in Artikel |

Kuis interaktif “AKUSEHAT” merupakan aplikasi yang dapat dioperasikan pada perangkat mobile phone dengan sistem operasi Android maupun Personal Computer (PC). Kuis interaktif “AKUSEHAT” merupakan permainan berbentuk kuis yang berisi rangkaian pertanyaan terkait dengan  Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS). Setiap pertanyaan berbentuk pilihan ganda dengan empat pilihan jawaban dan pemain harus memilih salah satu jawaban […]

Copyright © 2015-2024 Kristyawan Sutriyanto Blog's All rights reserved.
This site is using the Desk Mess Mirrored theme, v2.5, from BuyNowShop.com.