[Kumamoto (17/11/2016)] Kegiatan rutin lainnya yang dilakukan di Departemen tempat saya saat ini adalah “Book Reading”, yakni bedah buku teks baru atau buku ilmu dasar kefarmasian dan “Technical Seminar”, yakni penjelasan prinsip dan tata cara penggunaan alat-alat laboratorium yang digunakan dalam sebuah penelitian. Yang unik di Jepang adalah, jam pertama kuliah adalah Pk. 8.40, sehingga beberapa […]
[Kumamoto-16/11/2016] Seminggu dua kali, tepatnya setiap jam 7.30 hingga 9 pagi diselenggarakan “Paper Seminar” yakni presentasi mer-review Jurnal Internasional terbaru bereputasi oleh mahasiswa di Departemen tempat saya berada saat ini. Di halaman ini akan memberikan “Cara Presentasi “Paper Seminar” Review...
Kumamoto (14/11/2016). Hal yang dianggap mudah, tetapi ternyata perlu trik khusus untuk memindahkan gambar hasil penelitian dari microsoft powerpoint ke word dengan baik tanpa konversi bentuk (save as) dan tanpa menurunkan resolusi gambar. Selain itu, tetap mudah mengatur posisi gambar...
Kumamoto (13/11/2016). Setelah sebelumnya membahas bagaimana cara membuat abstrak, pendahuluan, alat, bahan dan metode, serta diskusi dan pembahasan yang disatukan. Kini saatnya untuk memberikan tips bagaimana caranya untuk membuat diskusi yang terpisah dari hasil untul publikasi di Jurnal Internasional yang bereputasi....
Kumamoto (11/11/2016). Dalam melakukan sebuah penelitian diperlukan pendokumentasian yang baik bagi setiap mahasiswanya. Jika dibiasakan, hal ini akan mempermudah baik dalam penulisan skripsi Sarjana, tesis Magister, maupun disertasi Doktor. Dokumentasi itu diantaranya adalah laporan kemajuan mingguan atau bulanan, dan log book...
Kumamoto (6/11/2016). Besok adalah laporan bulanan rutin, seperti biasanya dalam mempersiapkan laporan ini harus mampu menjelaskan alasan mengapa hasilnya seperti tercantum di laporan. Oleh karenanya, sambil membaca jurnal yang telah dipublikasikan, sekalian juga menulis untuk berbagi di website ini....
Tips Cara Mengelola File Skripsi,Tesis, atau Disertasi Dengan Baik
Kumamoto (3/11/2016). Di era digital ini segala hal bisa membuat lebih mudah, termasuk dalam pengorganisasian atau pengelolaan file skripsi, tesis, atau disertasi untuk memperlancar proses penulisan dan bimbingan dengan para dosennya. Tips di halaman ini diperuntukkan untuk mendokumentasikan apa yang telah saya lakukan saat ini dan untuk mahasiswa bimbingan saya kelak, juga bisa dipergunakan untuk […]
Kumamoto (1/11/2016). Manuscript ketiga akhirnya telah siap meluncur untuk proses submission yang rencananya akan di publikasikan di International Journal of Biological Macromolecules. Banyak para peneliti yang mampu mempublikasikan hasil penelitiannya di jurnal memiliki IF yang sangat tinggi, semakin bereputasi suatu jurnal internasional...