Trainer Pelatihan Corporate Strategic Plan pada Koperasi Karyawan Bank Syariah Mandiri Pusat Di Jakarta

Pada akhir Agustus 2017, saya bersama tim trainer dari PINBUK Pusat berpartisipasi dalam melatih dan memfasilitasi pelatihan Corporate Stategic Plan kepada para pengurus, direktur utama, manajer unit bisnis serta para supervisor Koperasi Karyawan Bank Syariah Mandiri (Kopkar BSM) di Jakarta. Kopkar BSM ini memiliki 1 anak perusahaan dan 6 unit bisnis sendiri, yang diantaranya bergerak dibidang: simpan pinjam, alih daya SDM, developer properti, cafe, waserba, travel, dan divisi IT. Output dari pelatihan ini diharapkan Kopkar BSM ini memiliki perencanaan strategis yang Continue reading

Koordinator Borang Akreditasi Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis 2017 s/d 2022

Sekira 3 bulan yang lalu saya diberi amanah oleh program studi saya untuk menjadi koordinator borang akreditasi program studi ilmu administrasi bisnis FISIP Unpad. Seperti kita ketahui status akreditasi bagi suatu universitas ini adalah standar kualitas yang sering kami anggap “harga diri” organisasi, terutama bagi program studi kami yang sudah 2x mendapat akreditasi “A” berturut-turut. Meski prinsipnya seperti menerapkan standar kualitas sederhana, yakni: Continue reading

Coordinator pada Business Meeting Event antara PPF Foil Group dengan PT.Gudang Garam, Tbk.

GG+PPF

Pada pertengahan Juni 2015, saya dipercaya oleh PPF Foil -Perusahaan Foil dari Rusia- untuk mengatur pertemuan bisnis dengan salah satu klien pentingnya di Indonesia: PT. Gudang Garam, Tbk. Pekerjaan ini yang tadinya saya pikir mudah, tapi ternyata tidak semudah yang dibayangkan, karena terbatasnya akses, waktu dan sumber daya. Ternyata tidak mudah untuk menembus birokrasi di perusaahan Continue reading

Event Coordinator pada Acara Workshop for Active International Student in Poland

international student

Pada bulan Mei 2015, saya menjadi inisiator sekaligus koordinator even pada acara A Day Workshop of Active International Student in Poland. Acara ini terselenggara berkat kerja sama Program Incubator Active Immigrant, Foundation of Somalian, PPI Polandia serta support dana dari European Union. Ide awalnya muncul karena fenomena umum International Student di Poland yang kerjanya terbatas hanya study dan party, sehingga perlu dibangun suatu pelatihan dan komunitas yang mendorong mereka untuk Continue reading

Master of Ceremony di acara “The Art of Indonesian Batik: History, Technique and Fashion.

IMG-20150418-WA0004+

Pada bulan April 2015, saya turut berpartisapasi dalam panitia penyelenggara sekaligus master of ceremony (MC) pada acara : “The Art of Indonesian Batik: History, Technique and Fashion. Acara ini terselenggara berkat kerjasama Program Incubator Active Immigrant dari Foundation of Somalian, Diaspora Indonesia di Poland, serta sponsor dana dari European Union. Tujuan utama dari acara ini adalah mengenalkan batik Indonesia ke masyarakat Poland, mulai dari pemaparan sejarah dan profil batik Indonesia, lomba  mewarnai batik, workshop cara mengenakan batik, serta ditutup dengan peragaan Fashion show Batik dengan 3 model profesional dari Polandia.

Training ABC of Entrepreneurship

IMG_0033

Rentang bulan Februari s/d Maret 2015, saya mengikuti pelatihan kewirausahaan: “ABC of Entrepreneurship” yang di adakan oleh Foundation of Somalian dengan sponsor dari European Union. Pelatihan ini di didesign untuk imigran yang akan membuka bisnis di Poland. Dengan bermodalkan konten presentasi konsep bisnis resto “Honeymoon” kami sebagai salah satu syarat mengikuti pelatihan ini, maka saya beruntung untuk bisa berpartisipasi pada acara ini. Konten pelatihannya sendiri terdiri dari 4 modul, yang setiap modul di selenggarakan pada setiap weekend direntang bulan Continue reading

Pelatihan Leadership dan Intercultural Incubator of Migrant Organizations.

10277955_10152234086132772_3176574134360929814_n

Berawal dari proposal yang saya tulis dengan judul ; “Empowerment of Indonesian Immigrant via Arisan”, dan beberapa tahapan wawancara, akhirnya saya diterima sebagai salah satu peserta program leadership dalam bentuk inkubator antar budaya untuk organisasi imigran. Program ini diselenggarakan oleh FDS (Foundation of Somalian) di Polandia dengan pendanaan dari European Union. Program Inkubator ini Continue reading

Membuka Bisnis Resto “Honeymoon”

menu in honeymoon

Pada akhir tahun 2014, saya bersama 2 teman masjid di Poland, mencoba membuka bisnis resto yang diberi nama oleh teman saya pemegang saham terbesar: Honeymoon Restaurant. Idenya sederhana, ingin mengenalkan makanan unik dari daerah Komoros, Arab dan Indonesia, dan yang pasti semuanya insya Allah Halal. Dari ranah Indonesia, saya sendiri menjagokan menu makanan Bakso, Nasi Goreng dan Gado-Gado. Alhamdulilah dari kegiatan ini saya jadi tambah Continue reading

Pendirian Yayasan Pendidikan Islam Anisatusholihah

September 2014, saya diamanahi untuk menjadi wakil ketua dan 2019 menjadi ketua pengurus yayasan pendidikan islam Anisatusholihah. Perintis yayasan ini adalah Ibu Hj. Anisah dan Ibu Hj. Imas Komariah, yang awal perintisannya dimulai dari membangun mesjid di kampung halamannya, Kampung Kubang, Kecamatan Malangbong, Kabupaten Garut. Mesjid tersebut selanjutnya diamanahkan kepada Ustad Hubalillah, sehingga mesjid tersebut dapat menjadi Continue reading

Seminar Business Creation, Internationalization SME, and Social Media Platform di London Inggris.

IMG-20150731-WA0002

Pada Maret 2014, saya diterima sebagai salah satu anggota BAM (British Academy of Management) dan berkesempatan untuk mengunjungi 2 seminar yang diadakannya di Inggris, yakni seminar “Business Creation, Internationalization SME and Media Social Platform (SIG Strategy)” di Kota London dan seminar “Social Media Perspectives in Business and Government” di Kota Liverpool.

Ketua KPPSLN – Panitia Pemilu Indonesia di Polandia

tim KPPSLN 2014

 

 

 

 

 

Pada periode Februari s/d Maret 2014, saya di amanahi untuk menjadi Ketua KPPSLN (Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara Luar Negeri) oleh KBRI Polandia. Bersama tim yang berjumlah 6 orang, dimana unsur KBRI dan warga bersatu, saya mengangkat Dikhi dan Yona sebagai Wakil dan Bendahara tim. Tugas utama tim ini adalah bertanggung jawab menyelenggarakan pemungutan suara di TPS Polandia di Warsaw. Untuk WNI yang berdomisili di luar kota Warsaw, dapat memilih untuk Continue reading

International Conference di Warsaw Poland: Management and Economic Policy for Development.

sertifikat int conference at warsaw

Pada bulan Oktober 2013, saya berkesempatan untuk berpartisipasi pada kegiatan International Conference di Kozminski University Warsaw Poland dengan tema : “Management and Economic Policy for Development”. Acara ini diselenggarakan untuk merayakan hari jadi universitas tersebut dan mendatangkan keynote speaker pemenang nobel ekonomi tahun 2006 dari Amerika: Edmund Phelps.

Eurosia Business and Economic Studies International Conference di Ekaterinburg Russia.

sertifikat int conference at rusia

Pada bulan September 2013, saya diterima menjadi salah satu anggota Eurosia Business and Economic Studies (EBES) dan berkesempatan untuk berpartisipasi pada International Conference yang ke-11 yang diselenggarakan di Kota Ekaterinburg Russia. EBES ini adalah suatu komunitas study dari Turki yang fokus pada penelitian di bidang Continue reading

European Congress of Small and Medium Sized Enterprises

20150731_102936

Pada bulan September 2013, saya beruntung untuk bisa berpartisipasi pada acara kongres UKM terbesar di Eropa yang di selenggarakan di Kota Katowice Poland. Perjalanan sekira 6 jam dengan bis ke Kota Katowice seakan terbayar dengan meriah dan bermutunya acara kongres ini. Pada kongres ini berkumpul ratusan pihak baik dari sektor pemerintah regional maupun pusat di negara kawasan EU, pebisnis maupun masyarakat umum, berkumpul pada puluhan acara seminar maupun diskusi yang dilakukan Continue reading

Penyusunan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Akhir Masa Jabatan Walikota Cimahi

pemkot cimahi
Kegiatan yang terselenggara selama sekira 3 bulan di tahun 2012 ini, merupakan kerjasama antara LPBK Prodi Administrasi Bisnis Unpad dengan Pemerintah Kota Cimahi. Latar belakang belakang kegiatan ini adalah berakhirnya masa jabatan Walikota Cimahi pada saat itu yang dilanjutkan dengan kegiatan menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban pada Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, dimana hal ini sebagai perwujudan Continue reading

Penelitian Rancangan West Java Partnership di Propinsi Jawa Barat

wjpjabar
Penelitian yang dilaksanakan sekitar 4 bulan di tahun 2011 ini, terselenggara atas kerja sama Badan Koordinasi dan Promosi Penanaman Modal Daerah (BKPMD) di Propinsi Jawa Barat dengan LPBK (Laboratorim Pengembangan Bisnis dan Kelembagaan) Prodi kami. Tim peneliti ini di ketuai oleh Bapak Dr.Anang Muftiadi, dan saya sebagai salah satu anggotanya. Latar belakang penelitian ini adalah atas inisiatif Continue reading

Penelitian Optimalisasi Manajemen Organisasi dan Kualitas Pelayanan Kesehatan di RSUD Cibabat Kota Cimahi

rsud
Penelitian ini dilaksanakan selama kurang lebih 4 bulan di Tahun 2010 dan terselenggara atas dasar kerja sama Pemerintah Kota Cimahi dengan Laboratorium pengembangan Bisnis Program Studi Kami (LPBK). Penelitian ini dilaksanakan atas dasar permintaan dari Walikota Cimahi pada saat itu agar dilakukan kajian untuk dapat mengoptimalkan Fungsi Manajemen Organisasi dan Kualitas Pelayanaan khususnya pada Continue reading

Analisis Otonomi Desa Di Kabupaten Purwakarta

otdes
Penelitian ini menganalisa mengenai potensi penyelenggaraan Otonomi Desa di Kabupaten Purwakarta. Penelitian ini merupakan kerja sama antara Pemerintah Kabupaten Purwakarta dengan Laboratorium Penelitian Jurusan Kami (LPBK). Untuk pelaksanaan penelitian ini di ketuai oleh Dr. Anang Muftiadi, dan saya salah satu anggota penelitinya. Latar belakang masalah penelitian ini adalah semakin sadarnya pihak pemda Continue reading

Analisis Kinerja Berbasis Balanced Score Card Pada Koperasi Di Kabupaten Cianjur

koperasicianjur
Penelitian ini mengenai analisis Kinerja suatu Koperasi di Kabupaten Cianjur. Menarik mengkaji koperasi karena selama ini salah satu bentuk badan usaha yang dianggap paling sesuai dengan jiwa masyarakat Indonesia ini dianggap belum banyak berkontribusi pada pembangunan Indonesia. Penelitian ini dilaksanakan pada tahun 2009, selama kurang lebih 4 bulan, memanfaatkan skema dana Penelitian Muda (Litmud) dari Continue reading

Penelitian mengenai Manajemen Aset & Pengelolaan Barang Milik Negara pada Direktorat Sumber Daya Air di Propinsi Sulawesi Selatan, Barat dan Tenggara

ditjensda
Penelitian ini bertemakan manajemen aset dan pengelolaan Badan Milik Negara (BMN) di Direktorat Sumber Daya Air di 3 Propinsi di Sulawesi. Posisi saya disini adalah salah satu anggota dalam tim peneliti yang diketuai oleh Dosen Pembina saya yakni Bapak Bambang Hermanto, M.Si. Adapun tujuan utama dari penelilitian ini adalah mangkaji aset BMN yang dimiliki oleh Direktorat SDA (Salah satu unit kerja di Continue reading

Penelitian Tesis : Pengaruh Pelatihan SDM dan Sistem Informasi SDM Terhadap Kinerja SDM Berbasis Human Resource Score Card Pada PT.BKS di Kota Jakarta

DSC05290
Untuk menyelesaikan studi S-2 saya, Saya menyusun tesis saya yang meneliti tentang pengaruh pelatihan sistem informasi Sumber Daya Manusia (SDM) dan pelatihan SDM terhadap kinerja SDM yang diukur berbasis Human Resource Scorecard (HRSC) di PT.BKS Jakarta. Penelitian ini dilakukan pada tahun 2004 selama sekira 5 bulan, dengan pembimbing 1 adalah Bapak Prof.Dr.Maman Kusman dan Ibu Prof.DR.Erni Trisnawati Sule sebagai pembimbing 2. Dasar memilih tema Continue reading