Materi Pertemuan ke-2

Diskusi Hybrid

Visualisasikan pengenalan virus dengan kehidupan

  1. Ada maling ditangkap Satpol PP
  2. Dibawa ke kantor polisi
  3. Diselidiki dan ditanya punya teman atau komplotan
  4. Temannya datang ke kantor polisi
  5. Kantor polisi jadi rusuh
  6. Terjadi kerusakan
  7. Ditertibkan
  8. Ada yang lapor ke pusat

Visualisasi tersebut sama dengan apa yang terjadi di dalam tubuh seseorang ketika terkena virus

  1. Virus masuk ke tubuh
  2. Sel imun mengenali virus
  3. Virus dihancurkan sel imun
  4. Supaya tidak terulang kembali, dia mengirim berita
  5. Jumlah sel imun bertambah karena mengirim berita/memberi info kepada yang lain
    1. Misal, sel neutrofil meningkat karena diberi atau memberi informasi spesifik terhadap virus yang masuk dan monosit turun karena diserang virus
  • Perubahan masing-masing sel dapat dijadikan alat diagnostik
  • Kalo dihitung sel tersebut menggunakan mikroskop sederhana → terlalu lama, tidak akurat

“Masuk jadi dokter yang dipelajari adalah manusia dan kehidupan, sehingga lulus jadi dokter bisa jadi apa saja”

– Dr. Mohammad Ghozali, dr., Msc.