Implementasi Teknologi Webservice di dunia perbankan telah memberikan inovasi baru terhadap jenis layanan transaksi dengan lebih mudah dan cepat. Perguruan Tinggi sebagai salah satu institusi yang harus memberikan layanan berbagai kemudahan sistem finansial bagi para mahasiswanya. Salah satunya adalah dengan mempertimbangkan dukungan sistem keuangan yang terhubung langsung dengan berbagai bank (host to host) secara online. Continue reading Implementasi Services Oriented Architecture (SOA) dalam Sistem Transaksi Perbankan di Perguruan Tinggi Studi Kasus : Universitas Padjadjaran